HARI PERTAMA UJIAN PRAKTIK PJOK DAN SENI MUSIK KELAS VI(ENAM) DI SDN 33 LAMPE KOTA BIMA

Kegiatan Ujian Praktik Kelas VI(Enam) berjalan dengan baik dan lancar

Kota Bima_ Senin, 21 April 2025 SDN 33 Lampe kota Bima Pelaksanaan Kegiatan Ujian Pratik Hari Pertama

Untuk jam pertama Praktik Passing Volly Dan Lomba Lari (PJOK), Untuk jam kedua Praktik Lagu Wajib Indonesia Raya dan lagu Nasional Pilihan (Seni Musik) 

(PJOK)

Siswa-Siswi SDN 33 Lampe Kota Bima "Tunjukkan Kemajuan dalam Uji Praktik Passing Bola Volly " sedangkan "Lomba Lari Peserta Tunjukkan Semangat Olahraga"

(SENI MUSIK)

Uji pratik Lagu Wajib Indonesia Raya Dan Lagu Nasional Pilihan bertujuan untuk memastikan bahwa masyarakat, khususnya generasi muda, memiliki pemahaman dan kemampuan menyanyikan lagu-lagu tersebut dengan benar dan penuh semangat

Kepala Sekolah Bapak Husni,S.Pd, "Senantiasa memberikan pesan-pesan moral kepada peserta didik yang memuat praktik-praktik baik dan memuat nilai penguatan karakter siswa,” jelasnya